Download Hadits Digital Bahasa Indonesia Gratis



Sumber ajaran Islam ada 2: Al Qur’an dan Hadits.Itulah pedoman bagi ummat Islam agar tidak tersesat. Nabi berkata: “Aku telah meninggalkan pada kamu dua hal. Kitab Allah dan sunnahku, kamu tidak akan sesat selama berpegang padanya. (Riwayat Tirmidzi)

Bagi yang ingin mendownload software Hadits Digital Bahasa Indonesia Gratis silahkan klik:

HaditsWeb 6 bisa didownload di:

http://media-islam.or.id/2008/01/02/download-hadits-digital-bahasa-indonesia-gratis

HaditsWeb5 CHM:

http://www.ziddu.com/download/16632328/HADITSWEB5.CHM.html

HaditsWeb5 HTML


http://www.ziddu.com/download/16631687/HaditsWeb_Standard_Version_HTML.zip.html

Hadits Web 5.0 HTML ini dapat dijalankan di Microsoft Windows, Linux, Apple Mac, HP (Hand Phone), SmartPhone, BlackBerry, iPhone, iPad, PC Tablet, dan PC Pocket lainnya.

Hadits Web 5.0 CHM untuk Windows:

http://www.ziddu.com/download/16631955/HaditsWeb5.0.exe.html

HaditsWeb3

http://www.ziddu.com/download/4437215/HaditsWeb3.zip.html

Anda juga bisa mendownload HaditsWeb4 dengan tambahan Kitab Riyadlush Sholihin di sini:

 HaditsWebVersi4

http://www.ziddu.com/download/14004765/HaditsWeb40.CHM.html

Isinya:

  • Al Qur’an Digital
  • Sahih Bukhari
  • Sahih Muslim
  • Bulughul Marom
  • Syarah Arbain Nawawi
  • Tokoh Hadits
  • Sekilas Ilmu Hadits

Software ini formatnya CHM (Compiled HTML). Ada fasilitas index berdasarkan topik. Ada juga fasilitas untuk mencari topik/kata-kata tertentu seperti puasa sehingga bisa mencari hadits dengan mudah. Silahkan klik gambar di atas untuk memperbesar sehingga jelas sedikit features dari Hadits Digital ini.

Hadits ini dibuat oleh saudara Sofyan Efendi. Semoga ini bisa jadi ilmu yang bermanfaat bagi kita semua.

Keterangan dari pak Sofyan:

Petunjuk Penggunaan khusus untuk HaditsWeb versi HTML:

1. Buatlah folder baru dengan nama HaditsWeb di dalam memori card atau harddisk di Microsoft Windows, Linux, Apple Mac, HP (Hand Phone), SmartPhone, BlackBerry, iPhone, iPad, PC Tablet, atau PC Pocket Anda. Untuk HP, Anda akan memerlukan bantuan PC. Silahkan gunakan card reader, blue tooth, ataupun kabel konektor HP ke PC, untuk mengakes memori card di HP Anda. Ket: Nama folder tidak harus HaditsWeb, boleh menggunakan nama yang lain.

2. Extract (pindahkah atau keluarkan) seluruh file di dalam file zip yang sudah Anda download tsb ke folder baru tersebut.

3. Untuk HP, pastikan Anda menyimpannya disuatu folder yang bisa diakses oleh aplikasi Web Browser di HP Anda. Untuk pengetesan, silahkan buka File Manager / File Explorer di HP Anda, kemudian cobalah buka file index.htm yang terdapat di folder (root utama) HaditsWeb tersebut. File index.htm ini adalah halaman utama atau menu utama HaditsWeb.

4. Bilamana file index.htm dapat terbuka dengan sempurna, maka buatlah suatu shortcut atau bookmark untuk file index.htm tersebut, sehingga memudahkan Anda untuk mengakses HaditsWeb ini secara offline.

5. Untuk membuka menu Pembacaan Al-Qur’an Metode DIH, pastikan aplikasi Web Browser di Microsoft Windows, Linux, Apple Mac, HP (Hand Phone), SmartPhone, BlackBerry, iPhone, iPad, PC Tablet, ataupun PC Pocket yang Anda gunakan tersebut sudah mendukung penggunaan Adobe Flash Player, yang bisa didownload di: http://get.adobe.com/flashplayer .

Untuk download software-software lainnya, silahkan kunjungi:
http://trendmuslim.com/index.php?main_page=page&id=16

Bilamana sahabat-sahabat mengalami kesulitan dalam hal download HaditsWeb, untuk kemudahan mengakses HaditsWeb secara offline, silahkan pesan HaditsWeb Full Version. Pada HaditsWeb Full Version ini, terdapat 7 DVD, dimana dalam masing-masing DVD terdapat file-file yang diperlukan untuk installasi HaditsWeb berikut dengan file-file MP3 nya untuk seluruh qori (18 qori), sehingga kita tidak perlu download lagi. Untuk pemesanan, bisa kunjungi link berikut:
http://opi.110mb.com/haditsweb/pemesanan_haditsweb.htm

Saya sampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh pengguna HaditsWeb selama ini, semoga berkenan, bermanfaat dan barokah untuk kita semua, terima kasih.

Wassalaamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,

Sofyan Efendi.
Email: SofyanEfendi@gmail.com
http://trendmuslim.com/
http://opi.110mb.com/

Anda bisa juga mendownload Al Qur’an Digital dengan terjemahnya, Kamus Bahasa Arab, Presentasi Aqidah Islam, dsb di:

http://media-islam.or.id/category/download

Sampaikanlah informasi ini ke saudara-saudara dan teman anda.

Wassalam

A Nizami

87 Tanggapan

  1. Assalamualaikum Wr. Wb.

    Mas kok gak bisa di download ya

  2. saya sudah coba berkali-kali download hadis digitalnya, tapi tak bisa-bisa, kenapa ya?

  3. Aku download ya…
    makasih banget semoga bermanfaat buat daku dan lainnya

  4. udah dio download..tapi isinya ga bisa kebuak.. “page can not be display”..ya gimana donk

  5. Jazakallah yach atas ebook nya.

  6. makasih yah..aku juga mau download.. mau mempertebal iman

  7. Maaf, untuk download, mungkin karena trafficnya sangat tinggi (Syiar Islam sempat ranking ke 3 di Top Blog WordPress) saat2 ini jadi agak susah. Mungkin bisa tunggu esok harinya.

  8. aku download hadis digital makasih ya moga ini dapat jadi mamfaat untukku. kalok ada yang baru tolong kasih tau ya. oke

  9. Alhamdullillah
    Semoga Ebook ini dapat menambah ilmu dan wawasan agama kita
    Amin

  10. terima kasih…….ini sangat bermanfaat sekali buat saya…..

  11. Alhamdulillah saya telah mendownload karya anda, semoga bermanfaat bagi kita semua dan semoga Allah membalas kebaikan anda dengan yang lebih baik.

  12. Alhamdulillah dengan men-download Hadits digital dalam bahasa Indonesia, dapat menambah keimanan dan ketaqwaan kepada ALLAH SWT menjadi semakin meningkat. Terima kasih. Semoga segala amal baik saudara ALLAH SWT akan melipatgandakan pahalanya. Amin ya Rabbal alamin.

  13. Assalamualikum

    Makasih Software nya Om Semoga Allah Menambahkan Pahala Buat Om.

    Oh Ya….. Salam Buat Keluarga

    Wassalam…….

  14. Assalamualaikum.Wr.Wb

    Saya tidak bisa download mohon bantuannya agar sayaa bisa dapatkan hadist digital ini, dan semoga Allah SWT membalas segala amal kebaikan kita.Amin

    Wassalam

  15. saya baru aja download soft ware di atas. isinya merupakan pelajaran yang luar biasa indah karena saat ini saya kesulitan mencarinya. tapi bisa tidak saya dapat penjelasan tentang kebenaran bid`ah atau sunah. merayakan maulid Nabi dan Isra Mi`raj, karena banyak yang memperdebatkannya di media maya sampai saya pernah lihat acara salah satu stasiun TV di tentang itu namun sedikit(pembicaraan yang tidak prioritas). semoga Allah SWT membalas segala amal kebaikan kita dan memberikan rahmatNya.Amin.

  16. Saya mencoba sesuatu yang lain dalam menyebarkan dakwah…..silahkan kunjungi http://www.muslimdistro.com mungkin juga dapat bermanfaat buat semua.

    terima kasih

  17. sebelumnya maaf,saya link web anda.
    karena banyak sekali manfaatnya hal-hal /artikel didalam web anda untuk
    saudara-saudara kita yang seiman

    terima kasih

  18. Assalamu’alaikum wr. wb.

    Tidak bisa di download, kena filter system “The Websense category “Peer-to-Peer File Sharing” is filtered.

    bisakah saya dikirimin lewat email langsung !!!

    Wassalamu’alaikum wr. wb.

  19. sudah dio download, tapi isinya tdk bisa terbuka “page can not be display” ada yang salah dimananya ya?

    Tks

  20. assalammualaikum… yang dirahamati Allah….saya mau tanya saya tertarik mau ngedouwnload tapi gak bisa pliease halp me ,,

  21. Asalammualaiku Wr.Wb.
    Terimakasi banyak atas softwarenya, semoga amal dan dakwahnya dapat ditermaNya Amin, trutama bagi yang membaca juga mengamalkannya..Semua mencapai keberhasilan itu penuh kesabaran dan tidak pernah menyerah.
    Wasalammualaiku Wr,Wb.

  22. mas hadistnya hingga saat sekarang ini tidak bisa didownload

    gimana tuh bagaimana kita mau bisa memberi ajaran sama anak-anak kita

    trims

    wassalam

  23. tolong kirim ke email saya ya…downloadnya susah
    makasih sebelumnya

  24. Alhamdulillah bisa mempermudah pencarian hadist yan berhubungan dengan materi dakwah. Masukkan untuk hadist-nya, kalau bisa bahasa arab-nya bisa juga ditampilkan biar lebih afdal pada saat dakwah.

  25. Ass,wr.wb. saya juga sudah download untuk belajar hadis karena selama ini masih jarang belajar.

    wassalam

  26. Assalamualaikumwrwb.
    alhamdulillah,,, akhirnya bisa download juga.
    buka dibeberapa situs tapi banyak yang ga bisa di download.

  27. Maaf, Tolong dicek lagi situs bapak, mengenai linknya, karena hasil download tidak seperti yg diinformasinya, atau saya yg tdk bisa
    Kalau memang bisa Informasi ini sangat membantu syiar Islam.

    Wass. Candra

  28. bisa mbak

  29. bisa kohhh mbak

  30. makasih… sangat bermanfaat sekali artikelnya…

  31. Assalamu’alaikum wr.wb

    Jazzaka Alllahu khairan katsiran saya haturkan, semoga amal baik anda diterima Allah SWT. dan bertahan menjaga ikhlasnya.

    Semoga Al-Quran dan Al-Hadits tetap terjaga selamanya dan dijadikan petunjuk hidup bagi siapa saja yang dikehendaki Allah SWT. yang nantinya akan mendapat kebahagiaan hidup di dunia dan di akherat kelak.

  32. yup sukron smoga bermanfaat

  33. jazakallah ya khoir

  34. Asslm…
    Syukron katsir nieh…

  35. Assalammu alaikum,

    Alhamdulillah, terima kasih atas sedekahnya. Jazakumulllah khoiron katsiro.

  36. assalamualaikum wr.wb.
    makasih ilmunya JAZAAKALLAH KHOIRON KATSIIRO, semoga dapat kumanfaatkan. AMIN

  37. siiiiiiiiiiiiiiiippppppppp

  38. assalamualaikum

    jazzakallloh khairon kastiro atas kumpulan hadist nya.
    semoga syiar islam terus dapat menyiarkan kebenaran dengan Al-Quran dan hadits.

  39. Malam ini Allah swt telah memudahkan seorang hambaNya untuk mempelajari tuntunanNya dengan cara men down load hadits digital. Yang pasti ini sangat berguna bagi kaum muslimin dan muslimat sekalian sehingga dapat hijrah dari keadaan yang madzmumah kejalan yang mahmudah. Semoga Allah berkenan untuk membalas kebaikan pemuat hadits digital ini dengan balasan yang paling pantas baginya yakni surga yang mulia disisi Allah. Amiin

  40. terimakasih. bisa kok dibuka,,

  41. Jazakallah khairan……semakin bnyak referensi…..

  42. Alhamdulillah.,Semoga mendapat amal sebanyak orang yg mendownload haditsnya, dan semakin bnyak dibaca orang untuk dipelajari., Syukron Khairon katsiran.,

  43. mudahan2 amal antum dilipat gandakan oleh allah swt,dan antum di beri kemudahan dgn amal2 antum.

  44. terima kasih ilmu alqurannya semaga allah memberikan pahala yang besar

  45. yaa bagus

  46. asssalamualaikum saya mau minta hadist digitalnya ya pak Hasan

  47. aku suda ngambil hadist digitalnya pak

  48. ALHAMDULILLAH…. THX BGT YAH… !!!!!!

  49. pak, kalo misal saya ingin mencari hadis pada Volume 5, Book 59, Number 375 di software bhs indonesia ini gmn caranya?

  50. makasih pak q dah download,,,,tpi kok ga bsa dbuka ya,,,,,gmna dong,,,

  51. Akan sy coba. Mudah mudahan bisa terbuka.

  52. assalamualaikum…….
    afwan akhi,tentang karya na tlong krim ke Email ana ja ya,,karna downloadnya susah..!!syukron qablana..
    smoga Allah azzawajal merahmati antum..

  53. Assalamu alaikum Wr. Eb.

    Terima kasih.
    Semoga dibalas Alloh SWT.
    Amiinn….
    Wassalamu alaikum Wr. Wb.

  54. Syukron infonya,

    jika mau download ebook, software, arsip keislaman lainnya scr gratis, kunjuni saja : http://rizaldp.wordpress.com/download/

  55. makasih

  56. maz mksh ya atas sharenya! ni sangat membantu bgt buat aq! link downloadnya jg bgs coz aq mlz bgt download klo link filenya di ziddu coz lemot banget.

  57. sykron ya akhi
    jazakallahu khairan jaza’

  58. Jazakumullah Khoiron Katsiran..Terimakasih Banyak..& salam kenal..

  59. pa’ cari kan hadis tentang ciri2 ilmu yg manfa’at

  60. insya allah berkah

  61. Assalamu’alaikum Wr. Wb.

    Terima kasih banyak… saya juga akan “share” link ini… mudah2an menjadi pahala MLM… sampai hari akhir nanti… Amin3x…

    • Wa’alaikum salam wr wb,
      Terimakasih.
      Insya Allah ilmu yang bermanfaat pahalanya akan terus mengalir meski kita meninggal dunia selama ada yang mempelajari dan mengamalkannya.

      Wassalam

  62. sebaiknya untuk hadist juga disertakan arabnya, trims.

  63. Assalamu’alaikum Wr. Wb.

    Terima kasih banyak… saya juga akan “share” link ini… mudah2an menjadi pahala MLM… sampai hari akhir nanti… Amin…

  64. Salamualaikum,terima kasih atas Hadist dan Qur’an digitalnya sehingga saya pribadi dapat dengan mudah membacanya,semoga kebaikan anda mendapat balasan berlipat ganda dari Allah S.W.T, dan saya tunggu yang lainnya misalnya sejarah Para Nabi dan Sejarah Para Auliya Allah yang menyebarkan agama Isalam di Indonesia tercinta ini.

    Sekali lagi terima kasih

    Wasalam,

    Agus Kuswara

  65. Mbak,

    Udah di download, tp isinya gak kebuka.
    Tolongin donk Mbak.

  66. Thanx banget buat Al Qur’an @ Haditsnya…
    q dah download moga bermanfaat buat saya…
    Thanx again…
    Tuhan memberkati…

  67. INI ADALAH SUMBANGAN BESAR UNTUK SAYA PRIBADI DAN DUNIA INTERNET MENGIMBANGI KONTEN-KONTEN BURUK INTERNET. terima kasih banyak….

  68. Asskm. Wr. Wb. Terima kasih yang sangat banyak telah menyediakan link utk downloac software hadis. Semoga dalam membantu Agama Allah kita semua bisa mendapatkan pertolongan yang tak terhingga banyaknya bagi kita.Amin. Wsslm. Wr. Wb.

  69. Assalamualaikum
    aku donlot ya,, terimah kasih..

  70. sekarang katanya ada software hadits dan al qur’an yang isinya mencari hadits sesuai tema, dari 6 kitab hadits (sunan), demikian juga software al qur’an yang bisa mencari ayat-ayat secara tematik, dengan tarjim bhs arab dan bhs inggris, saya pernah dibilangi dosen sih, dia sendiri dikasih temannya waktu di Kairo. Nah sekiranya di sini sdh ada,bagi-bagi dong buat syiar Islam, klu bisa infonya kirim ke e-mail saya saja langsung: ukis68@yahoo.co.id

  71. saya coba download ya, trims smoga Allah SWT membalasa kebaikan anda..tks

  72. Mas, software haditsnya sudah sys download tapi beberapakali saya coba software ini tidak menampilkan haditsnya, apa yang salah ?

  73. Alhamdulillah software hadistnya. Insya Allah bermanfaat bagi kita semua

  74. aslm alkm,minta izin download hadits

  75. Syukron ya akhi,,
    ini yg ane cari2 dari dulu, yang bisa berjalan di linux versi html or CHMnya 😀

  76. Saya sdh coba download, dan sdh sy install, namun tampilannya hanya terjemahannya saja, haditsnya gak muncul, gimana ya ?

  77. Mas sy ingin sekali ngunduh ini tp ta bisa, jd kalau ada yg berkenan ngirim ke email ini edyjohnlake@yahoo.co.id ataupun yg ini ayahdara@gmail.com sy ucapkan terima kasih banyak

  78. wah parah udah donlod lama tiba pas di bukak canot display..
    mohon pencerahannya mas admin..maklum orang baru.

  79. HaditsWeb5 CHM:

    http://www.ziddu.com/download/16632328/HADITSWEB5.CHM.html

    mas admin saya udah donlod file yg d atas tp pas d bukak d windows7 ada bacaan “Navigation to the webpage was canceled”

    mohon penjelasannya mas..ini web uda berguna kali sayang klo saya tidak bisa memanfaatkanya mas..

    sebelumnya trimakasih ya mas..di tunggu responnya via emai ato web ini jga…

  80. ternyata sudah bisa dibuka dengan sedikit mengutak-atik propertis filenya..
    hahaha dasar blo’on..

    sekali lagi makasi filenya mas…

  81. makasih ya ya akhy semoga ber manfaat b

  82. ada hadis lengkap gak mas dari keempat riwayat

  83. terima kasih atas ebooknya

Tinggalkan komentar